Membackup pesan sms tidak hanya dilakukan untuk kepentingan menjaga privasi pesan sms tapi juga untuk melindungi pesan sms agar tidak hilang dimasa yang akan datang, terlebih pesan sms tersebut memiliki informasi penting yang harus anda rahasiakan, dan berikut kami paparkan bagaimana cara membackup pesan sms di android, silahkan anda simak baik-baik.
- Install easy backup di google playstore jika sudah langsung saja buka aplikasinya.
- Klik backup
- Beri centang pada SMS lalu ok
- Pilih sd card
- Klik ok
- Tunggu proses backup sampai selesai
- Klik ok
- Selesai
Kemudian semua pesan sms di android akan dibackup dan disimpan ke memori sd card, untuk restore sms yang sudah dibackup tersebut maka anda harus menggunakan aplikasi yang sama yakni easy backup, begini caranya.
- Buka aplikasi easy backup di android
- Klik restore
- Pilih sd card
- Pilih file zip nya
- Klik ok
- Selesai
No comments:
Post a Comment